DI BALIK FENOMENA PICKMEISHA

Yang perlu kita ketahui lebih dulu: pickmeisha adalah istilah untuk perempuan yang melakukan apa pun demi laki-laki dengan tujuan laki-laki itu memilihnya dan tetap bersamanya. Dia benar-benar melakukan apa pun demi tujuan itu tercapai. Jika laki-laki tidak memiliki uang, perempuan akan meminjamkannya, dia bersedia menanggungnya, merawatnya. Tipe perempuan seperti ini agaknya putus asa dan merasa …

DI BALIK FENOMENA PICKMEISHA Read More ยป